Nokia Lumia 630 Harga Spesifikasi Review

Nokia Lumia 630 Harga Spesifikasi Review. Body Lumia 630 dibalut material polikarbonat matte dengan cover belakang yang dapat diganti dengan beragam pilihan warna cerah dan keren khas ponsel Lumia yang dinamis termasuk oranye, kuning, hijau muda, serta hitam dan putih. Selain tombol power yang sekaligus pengunci layar dan volume rocker, Nokia Lumia 630 juga menyajikan tombol fisik untuk shortcut ke menu kamera sekaligus shutter.

Nokia Lumia 630

Smartphone dikemas dengan fitur-fitur pintar yang mengerti kebutuhan penggunannya. Windows Phone Store dengan tampilan baru yang dapat memberikan saran untuk memilih aplikasi yang sesuai dengan minat penggunanya. Fitur-fitur lainnya turut hadir melalui software update Windows Phone 8.1 termasuk, Word Flow, Data Sense, Battery Saver, Storage Sense, Project My Screen, control volume individual, serta Microsoft Office Mobile dan OneDrive yang memberikan produktivitas tingkat tinggi dan penyimpanan melalui cloud untuk semua orang. Semua ini menjadikan Nokia Lumia 630 sebagai smartphone yang sesuai untuk bekerja dan hiburan.

Aneka aplikasi yang tersaji antara lain Adobe acrobat untuk membaca file PDF, Lync untuk layanan pesan korporat, SkyDrive untuk menyimpan dokumen, Company Hub untuk enterprise, dan Office untuk mengolah dokumen kantor Tersedia ruang penyimpanan yang cukup, dengan memori yang dapat ditambah hingga 128GB menggunakan micro SD card serta 15 GB OneDrive gratis yang memungkinkan pengguna untuk menyimpan atau memindahkan foto, video, musik, peta dan aplikasi.

Spesifikasi Lengkap
Desain
Tipe Full Bar
Dimensi (mm) 129.5 x 66.7 x 9.2
Berat (gr) 134
Ringtone

MP3/WAV
Sistem Operasi

Windows Phone 8.1
Jaringan

Quadband GSM, HSDPA
Prosesor

Quad-core 1.2 GHz Cortex-A7
Layar Tambahan
Kedalaman warna -
Ukuran -
Resolusi -
Touch Screen -
Layar Utama
Kedalaman warna IPS LCD capacitive touchscreen, 16juta warna
Ukuran 4.5 inchi
Resolusi 480 x 854 pixels
Memori
Internal 8 GB, RAM 512MB
Eksternal microSD upto 128GB
Hotswap -
Phonebook Dinamis
Call record -
Konektivitas
GPRS Ada
EDGE Ada
CDMA2000-1x -
HSDPA Ada
WLAN/WI-FI Ada, 802.11 b/g/n
Bluetooth Bluetooth 4.0, A2DP
Infrared -
HDMI -
NFC -
DLNA Ada
Kabel Data Ada, microUSB v2.0
PC Sync Ada
Call Feature
Quick dial Ada
Voice dial Ada
Photo caller ID Ada
Video caller ID -
Video call -
Conference Call -
Messaging
Long SMS Ada
MMS Ada
Fax -
E-mail Messaging Ada
Video Messaging Ada
Voice Messaging Ada
SMS Broadcast Ada
Instant Messaging Ada
Kamera
Kualitas 5MP
Resolusi Max 2592 x 1944 pixels
Auto Focus Ada
Flash Light -
Night mode Ada
Digital Zoom Ada
Macro mode -
Multishot -
White Balancing Ada
Kontras -
Brightness -
Efek Ada
Timer Ada
Face_Detection -
ISO -
Red Eye -
Frame -
Foto Editor -
Video
Resolusi Max 720p @30fps
Player MP4/H.264/H.263/WMV
Video Editor -
Slow Motion -
Insert -
Mute Record -
Durasi Max Dinamis
Musik
Player MP3/WAV/eAAC+/WMA
Equalizer Ada
Shuffle Ada
Play List Ada
Bass Booster Ada
Composer -
Downloadable Ada
Shortcut Button -
Stereo Speaker Ada
Bluetooth headset Ada
Multitasking Ada
Channel List Ada
FM Radio Ada
Auto Search Ada
Save Option Ada
Internet
Browser HTML5
WAP Ada
Full XHTML Ada
Zoom Ada
Auto Configuration Ada
Offline Mode Ada
Proxy Setting Ada
Modem -
Multitasking Ada
Games
Java -
Downloadable -
Online Game -
Fitur Lain
Siaran TV -
GPS dg minimap HERE Maps
Dokumen Viewer Ada
Adobe PDF Reader Ada
PIM Ada
Push to Talk -
File Manager Ada
Video Memo -
Flight Mode Ada
Touch Sensitive Ada
Setting Wizard Ada
Baterai
Tipe Lithium Ion
Kapasitas (mAh) 1830
Standby time (jam) 600
Talk time (jam) 16

Harga Baru : Rp. 1.999.000,- (16/07/2014)
Harga Bekas : -

Itulah informasi tentang Nokia Lumia 630 Harga Spesifikasi Review yang telah saya update khusus untuk anda, semoga bisa membantu anda dalam mencari hp tersebut. Jangan lupa untuk membaca lagi Harga Spesifikasi Nokia 220 Dual SIM lainnya pada artikel sebelumnya, sekian dan terima kasih untuk anda yang telah share ke blog saya.

0 Response to "Nokia Lumia 630 Harga Spesifikasi Review"

Post a Comment